Skip to main content

Merakit PC untuk masa pakai 1 sampai 2 Dekade

Bagi User/Gamer dan apapun itu yang membutuhkan pc yang cepat yang mampu menangani beban kerja tinggi sebagai main tool, atau seorang IT manager yang di bebankan untuk mengadakan pc seperti yang di maksud. Sudah pasti dibutuhkan perhitungan, terkadang juga banyak orang tidak mau pening2, tinggal beli PC builtup untuk workstation nya misalkan brand nya dell atau thinkcenter. Namum mari kita singkirkan dulu product builtup.

dalam membangun/merakit pc dibutuhkan perencanaan yang sangat matang, karena kita akan di paksa untuk mengeluarkan budget yang tidak sedikit. Jangan sampai asal2an merakit pc tanpa menelusuri product knowledge dari hardware yang paling mendasar. Apa itu hardware yang paling mendasar dari sebuah pc. bisa dikatakan ini adalah hardware inti yang sangat memiliki pengaruh yang sangat besar dan sangat krusial, yaitu :

1. Mainboard

2. Processor

dua hardware tersebut harus di tentukan lebih awal, mereka berdua adalah dua sejoli yang tak boleh di khianati,hehe. sudah cukup bagi kita untuk mengetahui mainboard dan processor apa yang mau kita pakai, kita harus tahu betul dari product knowledge kedua hardware tesebut agar tidak menjadi sigumarapus, silahkan pelajarin datasheet nya dari pabrikan mainboard dan dari intel nya sendiri, dalam hal ini saya hanya menjadikan tahun 2022 dan kira-kira 5 tahun kebelakang nya sebagai tolak ukur teknologi terupdate, bisa melihat gambar table di bawah ini

kalau sudah memahami tabel di atas, kita tinggal menentukan brand mainboard apa yang paling baik dan terpercaya yang memiliki kualitas dan daya tahan. Sepengalaman saya, brand mainboard MSI banyak di pakai di mesin2 pc built up kelas atas/enterprise,bahkan board nya product2 networking seperti alactel lucent,simens,membuat saya user fanatik brand teserbut, jadi MSI masuk dalam pilihan saya dengan daya tahan komponen yang paling baik, apalagi MSI punya varian produk seri B yang di tujukan untuk bisnis, mungkin itu seri produk menengah atas dan ada juga seri2 di atas nya yg lain, seri tertentu untuk gamer dan untuk seri H itu level bawah. apapun brand mainboard nya yang paling penting kita menguasai produk knowledge yang ada di datasheet.

sekian dulu isi dari blog ini, semoga bisa menambah wawasan kita semua,

Selamat merakit!!



Comments

Popular posts from this blog

Cara menambah swap di ubuntu

Swap adalah area atau ruang pada ‘hard-disk’ yang merupakan bagian dari memori virtual. Jadi, ia adalah memori sekunder (di luar memori primer/fisik yang berupa RAM). Memori Swap akan sangat berguna ketika memori utama sudah penuh terpakai, misalnya saat kita membuka banyak program/aplikasi yang rata-rata memakan banyak ‘resource’ pada RAM komputer kita. Namun karena ketidaktahuan sebagian orang tentang pentingnya membuat partisi Swap, kemungkinan ia cuma membuat satu buah partisi saja, yaitu partisi untuk ‘root’ (file sistem Ubuntu). Bisa juga karena lupa. Langkah-langkah membuat swap d ubuntu :

Cara menampilkan beberapa label di satu baris dengan tkinter python

  Untuk menampilkan beberapa label dalam satu baris dengan Python Tkinter, kita dapat menggunakan metode label pack() dan menyelaraskan semua label ke sisi yang sama. Mari kita ambil contoh dan lihat bagaimana menampilkan beberapa label dalam satu baris.     Langkah   yang di lakukan Impor library yang diperlukan dan buat instance bingkai tkinter.     Atur ukuran bingkai menggunakan metode geometry .     Buat label dan beri nama "Label 1". Atur fontnya dan berikan warna latar belakang. Selanjutnya, gunakan metode pack() dari label dan set side=LEFT untuk memaksa label memposisikan dirinya di sebelah kiri layar.   Demikian pula, buat dua label lagi, "Label 2" dan "Label 3" dengan warna latar belakang yang berbeda dan parameter paket yang sama.   Terakhir, jalankan mainloop dari jendela aplikasi. Berikut coding nya:     Output: Selamat Mencoba dan Good luck...  

Audacity - tools audio sequencer

Audacity adalah software pengolah audio. Beberapa manfaat dan kemampuan yang dapat Anda nikmati dari aplikasi gratis ini adalah : *Tersedia untuk sistem operasi Windows, Linux, dan Mac OS X. * Dapat Anda gunakan untuk merekam audio secara langsung (live). * Dapat Anda manfaatkan untuk mengubah pita kaset Anda menjadi audio digital. * Mampu mengedit format file Ogg Vorbis, MP3, dan WAV. * Memiliki kemampuan memotong,menyalin, dan me-mixing materi audio,termasuk mengatur kecepatan atau pitch hasil rekaman. *Tersedia fitur Import - Export. *Tersedia beragam efek suara. *Tersedia fitur analisis frekuensi.