Skip to main content

Jadi youtuber tidak harus modal besar

Halo..Sob, senang rasa nya bisa berbagi berbagai hal yang menurut saya sangat informatif. Kedepan saya akan terus rajin dan serius menulis di blog  ini. Setelah saya berfikir terlalu lama, ternyata menulis adalah kegiatan yang sangat baik mengurangi pikun.


Berbicara mengenai youtube, pasti sudah tidak asing lagi di telinga kita. Memang eranya berbagai macam video mulai hiburan dan pembelajaran ada di tangan youtube, namun sebenarnya youtube juga tidak akan besar seperti sekarang jika tidak ada pengguna yang membuat video dan mengupload nya ke youtube. Untuk itu di butuhkan content creative youtube, yang mana sering di sebut dengan youtuber. Youtuber bisa di bilang kegiatan yang di lakukan seseorang dengan melakukan  pembuatan video dan memperoleh penghasilan uang dari youtube. Namun menghasil kan uang dari youtube tidak semudah membalik kan kedua telapak tangan, butuh kesabaran dan usaha yang keras.

Jika kalian melihat video yang ada di youtube, dan telah mendengar bahwa seorang youtuber memiliki penghasilan yang sangat fantastis, pasti akan muncul rasa ingin  menjadi youtuber juga ya kan?. Nah di sini penulis ingin sekedar berbagi bagaimana memulai nya.

1. Buatlah nama chanel anda unik dan mencerminkan maksud dari chanel anda, usahakan gunakan dengan nama yang baik dan menjaga etika kata. Karena pengunjung rada malas masuk ke chanel kita kalau nama chanel di rasa kurang nyaman, mungkin bisa memberi nama kita sendiri. “nama adalah doa dari orang tua kita”,hehe.

2. Tidak harus menggunakan gadget,kamera, pc yang canggih. Smartphone yang murah juga sdh mampu menghasil kan video yang baik

3.  Mulai lah belajar memahami pencahayaan dalam mengambil video, tidak harus memiliki lighting yang harga nya mahal. Mungkin bisa memanfaatkan pencahayaan dari matahari di pagi sampai di sore hari agar video yang di hasil kan benar2 bersih

4.  Mengenal aplikasi editing video, bisa memanfaat kan aplikasi gratisan yang ada di store android,misalkan saja kinemaster. Aplikasi ini sangat mudah di gunakan untuk menggabungkan video atau pun memotong video. Untuk di pc mungkin bisa searching di google,pengalaman penulis yang gratisan bisa menggunakan aplikasi Blender.

5.  Usahakan video yang kita buat tidak menyinggung SARA, tetap menjaga etika berprilaku. Jangan pernah lupakan ini.

6.  Belajarlah menjadi orang yang lebih kreatif dan jadi lah diri sendiri. Dan selalu membuat konsep video anda sebaik mungkin. Selalu menggunakan perencenaan dalam setiap proyek video anda,jangan asal asalan.

7.  Upload video anda rutin  bisa di mulai 2 minggu sekali atau 3 minggu sekali.

8. Sabar dan teruslah berfikir kreatif, bukan semata mata karena uang, karena itu bisa membuat anda frustasi.


Oke sob jika sudah yakin, segera persiapkan diri menjadi bintang youtube….hehehe. mungkin jika para pembaca ada yang sudah sukses menjadi youtuber bisa berbagi tips ke penulis. Berhubung penulis juga kepengen menjadi youtuber beken..heheh


Salam happy …. Keep working and praying

Comments

Popular posts from this blog

Cara menambah swap di ubuntu

Swap adalah area atau ruang pada ‘hard-disk’ yang merupakan bagian dari memori virtual. Jadi, ia adalah memori sekunder (di luar memori primer/fisik yang berupa RAM). Memori Swap akan sangat berguna ketika memori utama sudah penuh terpakai, misalnya saat kita membuka banyak program/aplikasi yang rata-rata memakan banyak ‘resource’ pada RAM komputer kita. Namun karena ketidaktahuan sebagian orang tentang pentingnya membuat partisi Swap, kemungkinan ia cuma membuat satu buah partisi saja, yaitu partisi untuk ‘root’ (file sistem Ubuntu). Bisa juga karena lupa. Langkah-langkah membuat swap d ubuntu :

Cara menampilkan beberapa label di satu baris dengan tkinter python

  Untuk menampilkan beberapa label dalam satu baris dengan Python Tkinter, kita dapat menggunakan metode label pack() dan menyelaraskan semua label ke sisi yang sama. Mari kita ambil contoh dan lihat bagaimana menampilkan beberapa label dalam satu baris.     Langkah   yang di lakukan Impor library yang diperlukan dan buat instance bingkai tkinter.     Atur ukuran bingkai menggunakan metode geometry .     Buat label dan beri nama "Label 1". Atur fontnya dan berikan warna latar belakang. Selanjutnya, gunakan metode pack() dari label dan set side=LEFT untuk memaksa label memposisikan dirinya di sebelah kiri layar.   Demikian pula, buat dua label lagi, "Label 2" dan "Label 3" dengan warna latar belakang yang berbeda dan parameter paket yang sama.   Terakhir, jalankan mainloop dari jendela aplikasi. Berikut coding nya:     Output: Selamat Mencoba dan Good luck...  

Audacity - tools audio sequencer

Audacity adalah software pengolah audio. Beberapa manfaat dan kemampuan yang dapat Anda nikmati dari aplikasi gratis ini adalah : *Tersedia untuk sistem operasi Windows, Linux, dan Mac OS X. * Dapat Anda gunakan untuk merekam audio secara langsung (live). * Dapat Anda manfaatkan untuk mengubah pita kaset Anda menjadi audio digital. * Mampu mengedit format file Ogg Vorbis, MP3, dan WAV. * Memiliki kemampuan memotong,menyalin, dan me-mixing materi audio,termasuk mengatur kecepatan atau pitch hasil rekaman. *Tersedia fitur Import - Export. *Tersedia beragam efek suara. *Tersedia fitur analisis frekuensi.